بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيمِ
Cara Membuat / Memasang Permalink SEO di Blog
Saya bukan ahli SEO tapi tidak ada salahnya bila kita menyinggung sedikit sambil belajar tentang SEO. Permalink SEO di blogger merupakan suatu langkah penting dalam mengoptimalkan Search Engine Optimization [SEO].
Apa itu Permalink SEO?
Permalink SEO merupakan sebuah link internal dan permanen pada blogger
dan berfungsi untuk membuat blog lebih SEO lagi sehingga bisa bersaing
di search engine [itu kata master SEO]
Nah, untuk urusan yang satu ini, memang bukanlah hal yang sulit untuk
dipahami dan dimengerti karena disamping pembuatannya yang gampang dan
simple [SEO tentunya], juga bisa dijadikan sebagai pemberian peringatan
kepada bloggers yang suka copy paste tetapi tidak tau tatakrama tetapi
tidak mencantumkan link sumbernya atau tanpa ijin dari admin blog.
Gambar di bawah ini merupakan salah satu contoh permalink SEO...!!!
Cara Memasang Permalink SEO Blogspot
- Login ke blogger
- Setelah itu, buka Rancangan » Edit HTML
- Beri centang pada "Expand Template Widget"
- Cari ]]></b:skin> [seperti biasa gunakan Ctrl + F untuk mempermudah pencarian]
- Setelah ketemu, copy paste kode di bawah ini dan pastekan tepat di atas kode ]]></b:skin>
.permalink-lostsector
{border: 1px dotted #424242;
padding: 5px;
background: none;-moz-border-radius:5px;}
.permalink-lostsector a
{background:none;}
img.float-right {margin: 5px 0px 0 10px;}
img.float-left {margin: 5px 10px 0 0px;}
- Nah langkah selanjutnya, cari <data:post.body/> (jika terdapat banyak <data:post.body/> di dalam template, cari <data:post.body/> yang kedua) dan pastekan kode di bawah ini tepat di bawah kode <data:post.body/>
<div class='permalink-lostsector' style='padding:5px 5px 5px 5px; overflow: auto; width: auto; height: auto; text-align: center;'>Terima kasih telah membaca artikel tentang <data:blog.pageName/> dengan URL : <data:post.url/> Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel <a expr:href='data:post.url'><data:blog.pageName/></a> ini, namun jangan lupa mencantumkan link sumbernya.</div>
Pengaturan : Warna biru muda silahkan anda ganti !
- Simpan template dan lihat hasilnya...!!!
- Contoh permalinknya ada di blog Arnol Puhzar Mahendra di bawah postingan ini
- Sumber artikell : http://bloggermania69.blogspot.com/2013/04/cara-membuat-memasang-permalink-seo-di.html
Terima kasih telah membaca artikel tentang Cara Membuat / Memasang Permalink SEO di Blog dengan URL : https://arnol-btm.blogspot.com/2015/06/cara-membuat-memasang-permalink-seo-di.html Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Membuat / Memasang Permalink SEO di Blog ini, namun jangan lupa mencantumkan link sumbernya.
Silahkan berkomentar dengan kata yang sopan dan bijak,anda sopan kamipun segan... ConversionConversion EmoticonEmoticon